zypper.
Sudah familiar kan dengan aplikasi text mode yang satu ini. Ya pastilah kecuali untuk orang yang selalu memakai semi-GUI Yast.
zypper adalah paket yang digunakan untuk manajemen software, sama seperti apt bila di Debian.
ok langsung saja.
ketik "zypper modifyrepo --disable --remote" dan eksekusi dengan tekan Enter.
sekian, semoga membantu.
tested on: openSUSE 11.3 x86 (root@indra)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar